Pertanyaan yang sangat wajar dan umum, tapi sulit untuk dijawab secara tepat, biarpun oleh orang yang sangat akhli, sebab pembuahan adalah perubahan yang terpola dari sel sel hidup di setiap kuncup tanaman. Perubahan dari pembelahan vegetatip dari sel-sel yang mengandung 2n chromosome ke sel-sel yang punya 2n chromosome. Menjadi sel-sel yang mampu berubah, artinya menjadi sel-sel yang mampu membelah secara generatip yaitu dari sel-sel yang mempunyai (2 n) chromosome ke sel-sel yang mempunyai (n) chromosome atau sel-sel gameet jantan dan...