Sayang Sama Cucu

Sayang Sama Cucu
Saya sama Cucu-cucu: Ian dan Kaila

Sabtu, 08 Juni 2019

MASIH SOAL GRAFTING/MENYAMBUNG TANAMAN


MASIH SOAL GRAFTING/MENTAMBUNG TANAMAN

Tulisan di blog ini th 2011 mengenai tehnik grafting, mendapatkan pembaca hingga sekarang th 2019, Di banyak tullisan dan gambar video, dapat dilihat, cara grafting dengan gunting khusus, sekaligus membuat taji dan celah...... begitu mudah. Saya pernah menyaksikan sendiri mesin grafting untuk batang anggur....... sebab anggur di Europa  berasal dari seleksi species Vitis vinifera yang perakarannya selalu diserang hama penghisap yang menempel di perakaran, hngga tanaman liana ini mati, namanya Veloksera spp. Sangat sulit deberantas....... makanya batang bawah sangat diperlukan dari spcies yang tahan terhadap Veloksera ini...... sudah diketemukan dari jenis anggur Americana, karena memang asli dari kingkungan benua Amerika..... jadi semua pokok batang anggur disambung, untuk mempercepat pengerjaan, dikonstruksi alat grafting mesin. Tapi gunting mesin penyambung tanaman ini nampaknya terlalu tebal, dan menyebakan luka yang kasar, celahnya dibatang bawah terlalu “ notok” (ujung tajamnya bersudut besar) mungkin disana cukup memadai untuk menjambungkan tanaman yang kegiatan sel sel meristematis di cambiumnya sangat aktif dimusim  semi...... karena memang tumbuhan dicotylonae di sub tropis dengan musim gugur..... semua tumbuhan menimbun bahan nakanan hara, dan daya hidup di kulitnya dan cambium yang  sangat aktif di musim semi..... jadi mudah tumbuh dengan cepat dan menyambungkan  antara cambium batang bawah dan cambium batang atas asal memang cudah ditandai compatible.
Jadi kesimpulannya...... jangan sangat menharapkan keberhasilan mesin. Gunting penyambung ini untuk semua keperluan menyambung tanaman....... Mungkin untuk familia Solanaceae ( Suculenta), bisa berhasil karena kebanyakan berbatangnya lunak,  tapi untuk sebangsa tanaman kopi yang berbatang keras  atau jeruk..... rambutan, mngga durian..... kehalusan untuk kontak permukaan  antara luka taji dan luka celah, (pada cleft grafting/sambung kopi) serta sterilitasnya sangat menentukan keberhasilan sambunngan...... disamping setelan masa periode kegiatan tumbuh cambium harus sesuai antara keduanya , dan tentu saja compatibilitas antara keduanya sudah diketahui. *)

0 comments:

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More